Sabtu, 21 September 2019

- ANALISIS DAN DESAIN SISTEM INFORMASI -

 

Analisis sistem adalah mendefinisikan kebutuhan-kebutuhan terkait dengan sistem yang akan dikembangkan.Hasil akhir dari tahap analisis adalah sebuah dokumen yang menjelaskan mengenai spesifikasi kebutuhan sistem informasi atau SRS (Software Requirement Specification).
 SELENGKAPNYA KLIK ...

APA ITU SDLC? 
SDLC yang merupakan singkatan dari Systems Development Life Cycle yang berarti Siklus Hidup Sistem adalah tahapan-tahapan yang digunakan oleh analis dan programmer untuk merancang dan membangun sebuah sistem. Konsep ini umumnya merujuk pada sistem komputer dan sistem informasi.
 SELENGKAPNYA KLIK ...

Tujuan dari Analisis Kebutuhan Informasi adalah memahami dengan sebenar-benarnya kebutuhan dari sistem baru dengan mengembangkan sebuah sistem yang mewadahi kebutuhan tersebut, baik untuk kebutuhan sistem maupun dilihat dari segi pengguna. 

APA SAJA FASE SISTEM ANALISIS?
Analisis dan desain system merupakan prosedur pemecahan maslah yang terdiri dari enam fase untuk meneliti system informasi dan meningkatkannya.Keenam fase tersebut membentuk apa yang disebut siklus hidup pengembangan system. Siklus hidup pengembangan system (SDLC) adalah proses langkah demi langkah yang diikuti oleh banyak organisasi selama analisis dan desain system.
SELENGKAPNYA KLIK ...

APA itu data ??? Pada dasarnya data adalah kumpulan informasi atau keterangan – keterangan dari suatu hal yang diperoleh melalui pengamatan atau pencarian ke sumber – sumber tertentu. Data yang diperoleh dapat menjadi suatu anggapan atau fakta karena memang belum diolah lebih lanjut. Setelah diolah melalui penelitian atau percobaan maka suatu data dapat menjadi bentuk yang lebih kompleks seperti suatu database, informasi atau bahkan solusi untuk masalah tertentu.
SELENGKAPNYA KLIK ...

PEMODELAN DATA / MODELLING DATA dalam rekayasa perangkat lunak adalah proses menciptakan sebuah model data dengan menerapkan model deskripsi formal data menggunakan teknik pemodelan data. Pemodelan data adalah metode yang digunakan untuk menentukan dan menganalisis persyaratan data yang diperlukan untuk mendukung proses bisnis suatu organisasi. 
SELENGKAPNYA KLIK ...

UTS
DESAIN SISTEM INFORMASI TERSTRUKTUR DAN BERBASIS OBJEK
SELENGKAPNYA KLIK ...

 Data Flow Diagram (DFD) adalah suatu diagram yang menggunakan notasi-notasi untuk menggambarkan arus dari data sistem, yang penggunaannya sangat membantu untuk memahami sistem secara logika, tersruktur dan jelas. DFD merupakan alat bantu dalam menggambarkan atau menjelaskan DFD ini sering disebut juga dengan nama Bubble chart, Bubble diagram, model proses, diagram alur kerja, atau model fungsi.
SELENGKAPNYA KLIK ...



Pendekatan berorientasi objek merupakan suatu teknik atau cara pendekatan dalam melihat permasalahan dan sistem (sistem perangkat lunak,sistem informasi,atau sistem lainnya). Pendekatan berorientasi objek akan memandang sistem yang akan dikembangkan sebagai suatu kumpulan objek yang berkorespondensi dengan objek-objek dunia nyata.Ada banyak cara untuk mengabstraksikan dan memodelkan objek-objek tersebut,mulai dan abstraksi objek,kelas,hubungan antarkelas sampai abstraksi sistem.
SELENGKAPNYA KLIK ... 

USER INTERFACE adalah sebuah bentuk tampilan yang berhubungan langsung dengan pengguna dan user interface berfungsi untuk menghubungkan antara pengguna dengan sistem operasi sehingga komputer dapat dioperasikan. User interface juga bagian visual dari website, aplikasi software atau device hardware yang memastikan bagaimana seorang user berinteraksi dengan aplikasi atau website tersebut serta bagaimana informasi ditampilan di layarnya. 
 SELENGKAPNYA KLIK ... 

Entity Relationship diagram (ERD) merupakan teknik yang digunakan untuk memodelkan kebutuhan data dari suatu organisasi, biasanya oleh System Analys dalam tahap analisis persyaratan proyek pengembangan system. Sementara seolah-olah teknik diagram atau alat peraga memberikan dasar untuk desain database relasional yang mendasari sistem informasi yang dikembangkan.  
SELENGKAPNYA KLIK ... 

sistem krs mahasiswa & desain terstruktur

Perancangan dan Pembuatan Sistem Informasi Akademik dengan menggunakan database SQL Server meliputi beberapa hal, yaitu :
1. Deskripsi sistem.
2. Menggambarkan arus data dalam Data Flow Diagram (DFD).
3. Menggambarkan hubungan antar entitas pembentuk sistem dan relasi antar tabel pembentuk dalam entity relationship diagram (ERD). Dalam ERD dapat digambarkan entitas-entitas pendukung sistem
SELENGKAPNYA KLIK ... 

Apa itu UML? Yang dimaksud dengan UML adalah UML merupakan singkatan dari “Unified Modelling Language” yaitu suatu metode permodelan secara visual untuk sarana perancangan sistem berorientasi objek, atau definisi UML yaitu sebagai suatu bahasa yang sudah menjadi standar pada visualisasi, perancangan dan juga pendokumentasian sistem software. Saat ini UML sudah menjadi bahasa standar dalam penulisan blue print software.
SELENGKAPNYA KLIK ... 

STUDI KASUS TENTANG DESAIN TERSTRUKTUR DAN OBJEK

Contoh Kasus 1:

Pada saat mendaftar menjadi anggota perpustakaan Fakultas, dicatatlah nama, nomor mahasiswa dan alamat mahasiswa. Setelah itu mereka baru bisa meminjam buku di perpustakaan. Buku-buku yang dimiliki perpustakaan banyak sekali jumlahnya. Tiap buku memiliki data nomor buku, judul, pengarang, penerbit, tahun terbit. Satu buku bisa ditulis oleh beberapa pengarang. Tentukan entitas, atribut dan relasi dari deskripsi di atas, dengan menggambar ERDnya.
SELENGKAPNYA KLIK ...




 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

- ANALISIS DAN DESAIN SISTEM INFORMASI -   Analisis sistem adalah mendefinisikan kebutuhan-kebutuhan terkait dengan sistem yang akan ...